

Kapolda Sulbar Pimpin Sertijab, AKBP Ariantony Resmi Jabat Kapolres Mamasa
Kapolda Sulbar Pimpin Sertijab, AKBP Ariantony Resmi Jabat Kapolres Mamasa MEDIAGEMPAINDONESIA.COM . Mamuju, Sulbar -- Suasana haru bercampur penuh apresiasi menyelimuti Aula Marannu Mapolda Sulawesi Barat, Jumat (2/1/2026). Kapolda Sulbar Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta memimpin langsung serah terima jabatan (sertijab) 11 pejabat utama di lingkungan Polda Sulbar, menandai babak baru estafet kepemimpinan. Dalam momentum penting tersebut, AKBP Ariantony Utama Bangalino resmi
Ridwan Umar
2 Jan2 menit membaca



















































