Ketua Umum PW Fast Respon Nusantara Serahkan SK Mandat, DPW Sulsel Siap Jalankan Amanah Organisasi Pers
- Ridwan Umar
- 3 hari yang lalu
- 1 menit membaca

Ketua Umum PW Fast Respon Nusantara Serahkan SK Mandat, DPW Sulsel Siap Jalankan Amanah Organisasi Pers
MAKASSAR - Ketua Umum Perkumpulan Wartawan Fast Respon Nusantara (PW FRN), Raden Mas MH Agus Rugiarto, S.H.,M.H menyerahkan SK kepengurusan kepada ketua DPW Sulsel, Suandi didampingi dengan beberapa pengurus di Hotel Claro, Jl. A.Pangeran Pettarani, Selasa (10/06/25).

Pemberian SK ini adalah tindakan formal yang dilakukan oleh pimpinan tertinggi organisasi untuk memberikan mandat atau penunjukan resmi kepada individu atau kelompok dalam struktur organisasi serta penyerahan SK ini menandai dimulainya masa tugas atau kewenangan yang baru bagi pengurus FRN Sulsel.

āTetap jaga amanah yang diberikan, jaga nama baik organisasi dan terus jaling komunikasi yang baik dengan institusi kepolisian, mulai dari tingkat Polda, polres sampai polsek, kalau ada kendala dilapangan jangan sungkang ā¦hubungi saya, hp saya aktif 24 jam bagi anggota FRN" tegas Agus Flores Ketua Umum Fast Respon Counter Polri.
( Mgi/Ridwan U )